Pada Jum’at, 07 Juni 2024 dilaksanakan Ujian Proposal Skripsi secara hybrid. Ada 8 orang mahasiswa yang mempresentasikan proposal mereka, dan seluruhnya dinyatakan layak untuk maju ke tahap selaniutnya.
Selain ujian, dilaksanakan pula Welcome Party kecil-kecilan untuk Haruna Fukuda Sensei yang akan membersamai Departemen Sastra Jepang selama 2 tahun ke depan, inshaAllah.